Daftar Lagu Korea Di Inul Vizta BEST
Di tanggal cantik yang banyak dipakai orang-orang untuk menikah ini, saya pergi karaoke bersama Mbak P dan Mbak S . Sesuai rencana tiga hari sebelumnya, kami sepakat pergi ke Happy Puppy(Hapup) tapi ternyata realisasinya berbeda. Kami beralih tujuan ke Inul Vizta, mungkin karena koleksi lagu Jepang(spesialisasi lagu-lagunya Mbak P) dan lagu Korea(spesialisasi lagu-lagunya Mbak S) cukup lengkap. Kami adalah penggemar karaoke(kalau lagi ada duitnya tentu saja). Kalau lagi niat, saya biasanya sempet bikin list lagu yang ingin saya nyanyikan nanti saat karaoke. Kalau lagi nggak niat, biasanya saya cuma buka playlist di HP buat referensi. Mbak S lebih parah, dia pasti bikin list lagu yang ingin dia nyanyikan saat karaoke lalu mengunjungi web inul, melihat daftar lagu yang tersedia di database Inul lalu mencocokkan dengan list lagu miliknya. Jadi dia bisa memastikan bahwa lagu yang ingin dinyanyikannya nanti tersedia di songlist Inul Vizta.
Daftar Lagu Korea Di Inul Vizta
Download Zip: https://www.google.com/url?q=https%3A%2F%2Ftinourl.com%2F2ubev5&sa=D&sntz=1&usg=AOvVaw3nrkhASvuWqH_G-DYJgFBj
Nggak seperti di tempat karaoke lainnya, setiap room di inul hanya memiliki 1 monitor utama (nggak ada monitor & keyboard di meja untuk memilih lagu atau mengatur playlist). Pemilihan lagu dan segala pengaturan saat karaoke dioperasikan dengan menggunakan remote segede gaban*padahal saya nggak tahu gaban itu apaan & gedenya seberapa*.
Seperti yang saya duga playlist kami saat karaoke didominasi lagu korea dan jepang. Nggak terlalu masalah buat saya soalnya saya tahu banyak lagu, jadi sedikit banyak saya bisa ikutan nyanyi *yang nggak saya tahu adalah cara ngepasin suara saya sama lagunya*. Oya, Mbak P juga nggak kalah niat. Karena tau lagu jepang yang ingin dinyanyikannya berlirik kanji, ia sempet-sempetnya ngeprint & bawa lirik sendiri.
Inul Vizta menawarkan ruangan karaoke yang nyaman, bersih dan berAC dengan peralatan mutakhir dan daftar lagu paling update. Harganya pun terjangkau. Inul Vizta juga menyediakan makanan internasional, Indonesia, Barat dan Asia.